Cara Mengetahui Nomor Yang Terdaftar Di WA Dengan 2 Tips

Cara mengetahui nomor yang terdaftar di wa adalah salah satu hal yang mudah untuk anda lakukan, namun meski demikian banyak diantara pengguna yang masih banyak belum tahu, Hal ini wajar saja terutama bagi anda yang mungkin baru ingin mengetahuinya atau mungkin pemula.

cara mengetahui nomor yang terdaftar di wa

Beberapa pengguna tentu penasaran ketika mungkin mendapatkan nomor hp apakah nomor tersebut terdaftar di wa atau tidak, karena jika iya tentu akan lebih mudah dalam berkomunikasi.

Ya dengan wa anda bisa saling berkomunikasi asalkan ada koneksi internet bisa data seluler bisa juga wifi, jadi tanpa pulsa juga anda bisa saling berkomunikasi asal ada koneksi.

Ini lebih memudahkan ketimbang anda misalnya memakai pulsa saling telepon atau sms, nah maka dari itu dengan mengetahui nomor yang terdaftar di wa atau tidak tersebut anda bisa tahu.

Untuk mengetahuinya sendiri atau mengecek anda tidak memerlukan aplikasi apapun, melainkan cukup gunakan saja fitur yang sudah ada di hp anda.

Namun mungkin ada fitur yang tidak ada disemua tipe hp karena tentu setiap hp berbeda-beda tidaklah sama, mungkin di hp ini ada fiturnya di seri lain tidak ada.

Tetapi jangan khawatir meski tidak ada fiturnya misalnya anda bisa memakai cara alternatif dan ini bisa anda gunakan di semua tipe hp apapun.

Contents

Cara Mengetahui Nomor Yang Terdaftar Di Wa

Nah bagi anda yang sedang mencari tahu bagaimana cara cek nomor terdaftar di wa atau tidak, berikut 2 tips yang bisa anda lakukan:

1. Melalui Ikon Saat Menyimpan Nomor

Yang pertama untuk mengetahuinya anda bisa dengan mengetahui melalui ikon wa yang biasanya muncul ketika anda menyimpan nomor atau kontak tersebut.

Namun tidak semua hp ada fitur seperti ini, ya jadi ketika anda menyimpan nomor hp di beberapa hp ketika selesai akan muncul ikon wa di samping nomor tersebut, nah itu tandanya nomor terdaftar di wa.

Berikut cara jelasnya:

  • Pertama silahkan anda simpan dulu nomor hp yang anda dapatkan itu.
  • Silahkan jadikan kontak, nah ketika selesai menyimpan cek nomor tersebut biasanya ada sebuah ikon wa atau whatsapp di samping nomornya.
  • Itu tandanya nomor terdaftar di wa.

Namun perlu anda ketahui bahwa tidak semua hp ada fitur tersebut, beberapa hp mungkin tidak ada sehingga tidak bisa memastikanya melalui cara ini.

Baca: Cara Membuat Profil WA Kosong Di Android dengan Mudah

2. Cek Melalui Aplikasi WA

Berikutnya cara mengetahui nomor yang terdaftar di wa adalah bisa dengan melalui aplikasi whatsappnya langsung, ya jadi didalam aplikasi wa jika nomor di kontak andayang tersimpan itu terdaftar di wa akan muncul disitu.

Ya jadi jika nomor yang anda simpan ko tidak ada di dalam daftar kontak wa maka berarti nomor itu tidak terdaftar di wa, cara ini sangat mudah dan bisa dilakukan di semua hp apapun.

Berikut caranya:

  • Langkah pertama silahkan anda simpan dulu nomor yang anda dapatkan di kontak.
  • Untuk lebih mudah dalam menemukan beri nama atau tanda intinya agar mudah ditemukan.
  • Jika sudah tersimpan lalu buka langsung aplikasi wa.
  • Kemudian ketuk ikon pesan di bagian pojok bawah kanan, kan ada itu ikon pesan hijau.
  • Maka anda akan masuk ke daftar kontak wa.
  • Silahkan cari nama atau nomor yang disimpan tadi, bila terdaftar di wa maka akan ada di dalam daftar tersebut dan akan muncul disitu.

Cara diatas sangat efektif untuk mengetahui nomor yang terdaftar di wa atau tidak, jadi setiap nomor hp yang anda simpan dan ada di dalam daftar tersebut berarti itu nomor yang terdaftar di wa, namun jika tidak ada berarti nomor tidak terdaftar simple sekali.

Baca: Cara Mengetahui WhatsApp Sedang Berada Dipanggilan Lain Simple

Jadi anda tidak memerlukan aplikasi tambahan sama sekali, ya untuk aplikasi saya rasa ttidak perlu karena dengan dua metode saja sudah cukup untuk mengetahui apakah nomor yang anda simpan terdaftar di aplikasi whatsapp atau tidak.

Itulah beberapa 2 tips cara mengetahui nomor yang terdaftar di wa yang dapat anda lakukan, semoga informasi diatas bisa bermanfaat untuk anda semuanya.

Share

Tinggalkan komentar