Cara Mengupdate Instagram Tanpa Play Store Ternyata Mudah Simak

Cara mengupdate instagram tanpa play store sebenarnya mudah untuk Anda lakukan, namun meski demikian masih banyak pengguna yang tidak mengetahuinya. Ini wajar saja karena kebanyakan pengguna hanya tau kalau mau update aplikasi instagram itu melalui play store terlebih dahulu bukan demikian?

cara mengupdate instagram tanpa play store

Sosial media telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari kita. Dari berbagi momen istimewa hingga menjaga hubungan dengan teman dan keluarga, platform-platform seperti Instagram telah membawa dunia lebih dekat kepada kita.

Seiring berjalannya waktu, platform ini terus berkembang dengan menghadirkan fitur-fitur baru yang menarik dan fungsionalitas yang ditingkatkan. Namun, untuk menikmati semua inovasi tersebut, diperlukan pembaruan aplikasi secara berkala.

Namun, terkadang ada situasi di mana akses ke Google play store, platform distribusi resmi aplikasi Android, mungkin terbatas atau bahkan tidak tersedia sama sekali.

Atau mungkin, Anda ingin menghindari ketergantungan pada platform tersebut. Apakah Anda tahu bahwa Anda masih dapat memperbarui aplikasi Instagram tanpa menggunakan play store? Anda mungkin bertanya-tanya, Bagaimana caranya? Nah, Anda berada di tempat yang tepat. Pada artikel kali ini kita akan membahas tentang cara mengupdate Instagram tanpa melalui play store.

Contents

Cara Mengupdate Instagram Tanpa Play Store

Nah bagi Anda yang akan melakukan update aplikasi instagram namun tidak ingin melalui play store, berikut langkah-langkahnya yang bisa dilakukan:

  • Pertama silahkan Anda buka apliksi browser di hp Anda, terserah saran aplikasi Google Chrome.
  • Di kolom pencarian ketik instagram versi terbaru lalu tekan ikon cari, maka muncul semua daftar web yang menyediakan aplikasi instagram versi terbaru.
  • Pilih salah satu web biasanya ada uptodown dan apkpure atau yang lainya.
  • Buka salah satu dan pilih opsi pasang atau instal.
  • Maka proses instal aplikasi akan terjadi, tuggu proses instal sampai selesai,
  • Jika sudah selesai maka aplikasi sudah berhasil terpasang dan akan berupa file apk, tidak langsung terinstal.
  • Kemudian hapus dulu aplikasi instagram yang sebelumnya terpasang atau yang belum di update kalau Anda memasangnya.
  • Jika tidak, langsung saja buka file hasil unduh tadi di pegelola file.
  • Pilih opsi APK dan akan melihat file aplikasi instagram yang tadi Anda unduh, pilih dan lanjutkan untuk menginstal.
  • Tunggu proses instal dan jika sudah aplikasi berhasil terpasang dan diupdate.

Bagaimana mudah bukan cara mengupdate instagram tanpa play store? cara diatas bisa Anda lakukan pada semua tipe hp Android kalau iPhone sih belum tentu ya karena sebaikanya pasang melalui Apps Store.

Baca: Kenapa Fitur Musik Instagram Tidak Ada Suaranya Saat Disimpan Ini Penjelasanya

Aplikasi Pengupdate Alternatif yang Perlu Anda Ketahui

Jika Anda mencari alternatif untuk mengupdate Instagram tanpa play store, ada beberapa web aplikasi yang bisa menjadi solusi bagi Anda. Berikut adalah beberapa di antaranya:

APKMirror: Situs ini menyediakan berbagai file APK untuk aplikasi Android, termasuk Instagram. Anda bisa mengunduh versi terbaru dari Instagram APK dan menginstallnya secara manual.

Aptoide: Aptoide adalah pasar aplikasi alternatif yang memungkinkan pengguna untuk mengunduh dan menginstall aplikasi tanpa play store. Anda dapat mencari versi terbaru Instagram di Aptoide.

Amazon Appstore: Jika Anda memiliki perangkat Amazon, seperti tablet Kindle Fire, Anda dapat menggunakan Amazon Appstore untuk mengupdate Instagram.

GetAPK: Aplikasi ini memungkinkan Anda mengunduh file APK dari berbagai aplikasi, termasuk Instagram, dan menginstallnya tanpa Play Store.

Baca: Penyebab Kenapa Fitur Baru Instagram Tidak Muncul Padahal Sudah Di Upgrade

Kelebihan Update Manual

Update manual memiliki beberapa kelebihan. Pertama, Anda dapat mengupdate aplikasi bahkan ketika play store tidak tersedia atau terbatas. Kedua, Anda memiliki kendali penuh atas proses update, memastikan bahwa Anda hanya mendapatkan versi aplikasi yang Anda inginkan.

Baca: Cara Melihat Tentang Akun Ini Di Instagram Terbaru Saat Ini

Demikian informasi mengenai cara mengupdate instagram tanpa play store yang bisa Anda lakukan, semoga informasi diatas dapat bermanfaat untuk Anda semuanya, terima kasih.

Share

Tinggalkan komentar